Di tahun 2012, itu awal dari pertemuan kami berdua. Kami bertemu di suatu tongkrongan anak-anak SMA, tp alih-alih menjadi dekat, kami malah asing satu sama lain, jarang bertegur sapa apa lg ngobrol. Tp siapa sangka, kedua orang asing itu sekarang nekat ingin menjalani seumur hidup bersama.