“Dan diantara tanda-tanda kekuasaan-Nya ialah diciptakan Nya untukmu pasangan hidup dari jenismu sendiri supaya kamu mendapat ketenangan hati dan dijadikan-Nya kasih sayang diantara kamu. Sesungguhnya yang demikian menjadi tanda-tanda kebesaran-Nya bagi orang-orang yang berfikir.”
(Ar-Rum: 21)
Maha Suci Allah yang telah menciptakan manusia dengan berpasang-pasangan. Dengan memohon Rahmat dan Ridho Allah SWT, kami bermaksud mengundang Saudara/i dalam acara resepsi pernikahan kami:
Siti Arofah
Putri Pertama dari: Bapak Dahman & Ibu Isdatiyah
Alamat: Wareng Rt 3 Rw 10
Kel.Sumberarum
Kec.Tempuran
Kab.Magelang
Jawa tengah
Tidak ada yang kebetulan didunia ini,semua sudah tersusun rapi oleh sang maha kuasa,kita tidak bisa memilih kepada siapa kita akan jatuh cinta,Tahun 2018 kami mulai mengenal satu sama lain lewat media sosial.
Relationship ( 2018 )
18 juni 2018 kami berkomitmen untuk menjalani hubungan sebagai pasangan.
Engagement ( 2024 )
Setelah 6 tahun menjalin hubungan kami memutuskan untuk lamaran pada 12 April 2024.
Married ( 2025 )
Percayalah bukan karna bertemu lalu berjodoh tapi karna berjodoh lah maka kita dipertemukan ,kami memutuskan untuk mengikrarkan janji suci pernikahn kami pada 17 februari 2025.
Gallery
Momen kebersamaan kami
Wedding Gift
Doa Restu Anda merupakan karunia yang sangat berarti bagi kami.Dan jika memberi adalah ungkapan tanda kasih Anda, Anda dapat memberi kado secara cashless.
1660294887
a.n Siti Arofah
Salin Rekening
Copied!
1290013746876
a.n Siti Arofah
Salin Rekening
Copied!
Wishes
Berikan ucapan harapan dan do’a kepada kedua mempelai
Merupakan suatu kehormatan dan kebahagiaan bagi kami, apabila Bapak/Ibu/Saudara/i berkenan hadir dan memberikan doa restu. Atas kehadiran dan doa restunya, kami mengucapkan terima kasih.